Peduli Generasi Muda, Pengembang Perumahan Grand Arfana Sewakan Lapangan Futsal Gratis Untuk Pemuda

Info Daerah - Selasa, 30 Januari 2024 - 18:02 WIB
Peduli Generasi Muda, Pengembang Perumahan Grand Arfana Sewakan Lapangan Futsal Gratis Untuk Pemuda
 (Info Daerah)
Penulis
|
Editor

INFODAERAH.COM, BANTEN – Sebagai bentuk kepedulian terhadap pengembangan minat dan bakat generasi muda khususnya di bidang olahraga, pengembang perumahan Grand Arfana ( PT Arfana Land Group) memberikan bantuan cuma-cuma berupa sewa lapangan futsal selama satu tahun kepada para pemuda di Kampung Kadu Kanas, Desa Sukasari, Kecamatan Kadu Hejo, Kabupaten Pandeglang, Selasa (30/01/2024).

Muhamad Nurayat mewakili pihak pengembang mengatakan, bantuan atau sufort yang di berikan merupakan bentuk kepedulian perusahaan terhadap masyarakat sekitar.

Baca berita:

Gubernur Arinal Djunaidi Buka Festival Olahraga Pendidikan se-Provinsi Lampung Tahun 2022

“Sesuai arahan dari pimpinan, kita sewakan full satu tahun lapangan futsal ini untuk para pemuda di Kampung Kadu Kanas. Semoga dapat dipergunakan dengan baik dan bermanfaat,” ucapnya.

Halaman:
1
2

Tinggalkan Komentar

Close Ads X