Rian Nopandra Kembali Diamanatkan Pimpin PWI di Tanah Jawara

Info Daerah - Rabu, 27 Maret 2024 - 14:08 WIB
Rian Nopandra Kembali Diamanatkan Pimpin PWI di Tanah Jawara
Rian Nopandra Kembali Diamanatkan Pimpin PWI di Tanah Jawara (Info Daerah)
Penulis
|
Editor

Setelah pemilihan tersebut, Zulmansyah meminta kepada Ketua PWI Banten terpilih, Rian Nopandra dan Ketua DKP PWI Banten terpilih, Mohamad Hopip agar dapat mewujudkan visi misinya.

“Tentu saya berharap, visi misi yang sudah disampaikan oleh Ketua PWI terpilih, begitupun visi misi yang disampaikan oleh Ketua Dewan Kehormatan terpillih, nanti bisa sama-sama diwujudkan untuk kebaikan dan kebangkitan PWI Provinsi Banten,” ujarnya.

Selain itu, Zulmansyah juga sepemahaman dengan apa yang disampaikan Ketua PWI Banten terpilih, Rian Nopandra. Dimana seluruh Anggota PWI Banten dapat kembali kompak dan bersatu dalam rumah besar PWI.

Baca berita: Hendry CH Bangun Terpilih Jadi Ketum PWI Pusat Masa Bakti 2023-2028

“Saya sepakat dengan apa yang disampaikan Ketua PWI Banten terpilih bahwa kita harus kembali bersatu. Berbeda pilihan itu biasa, tetapi jangan sampai kita bermusuhan, jangan sampai kita terpecah belah. Tetap kompak, tetap bersatu dalam rumah besar PWI,” pungkasnya. (Red)

Halaman:
1
2
3

Tinggalkan Komentar

Close Ads X