Plt Walikota Bekasi Mengikuti Pawai Budaya Nusantara Apeksi XV Kota Padang

Info Daerah - Kamis, 11 Agustus 2022 - 10:36 WIB
Plt Walikota Bekasi Mengikuti Pawai Budaya Nusantara Apeksi XV Kota Padang
Plt Walikota Bekasi Mengikuti Pawai Budaya Nusantara Apeksi XV Kota Padang ()
Penulis
|
Editor

INFODAERAH.COM, Padang – Pawai Budaya Nusantara yang merupakan rangkaian acara Rapat Kerja Nasional (Rakernas) Asosiasi Pemerintah Kota se-Indonesia (Apeksi) diikuti sembilan puluh delapan Kota di Indonesia. Selasa,(9/8/22).

Pawai Budaya Nusantara yang dilaksanakan pada Selasa, 9 Agustus 2022 di hadiri langsung oleh Plt Wali Kota Bekasi Tri Adhianto beserta Istri Wiwiek Hargono.

Pemerintah Kota Bekasi mengikuti pawai budaya nusantara dengan jumlah personil sebanyak sembilan puluh peserta yang terdiri dari Kepala Organisasi Perangkat Daerah Kota Bekasi,

Camat se-Kota Bekasi, dua Lurah dari masing-masing kecamatan se-Kota Bekasi, para pejabat Eselon II, III dan Aparatur Pemkot Bekasi ikut hadir meramaikan Pawai Budaya Nusantara di Kota Padang.

Kota Bekasi memeriahkan dengan membawa atribut berupa Dongdang yang di dalamnya berisi Makanan Khas Kota Bekasi,

menampilkan Pengantin Khas Kota Bekasi, Kostum Kotemporer yang di bawa oleh Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kota Bekasi yang di peragakan langsung oleh para Pejabat maupun Staf, Penari Tari Ronggeng yang di kenal di Kota Bekasi.

BACA JUGA;

Plt Walikota Bekasi Hadiri Lomba Desain Batik

Pelaksana Tugas (Plt) Wali Kota Bekasi mengucapkan terima kasih atas Kontribusinya dalam acara Pawai Budaya Nusantara Apeksi XV di Kota Padang.

Halaman:
1
2

Tinggalkan Komentar

Close Ads X