Komisi II DPRD Kabupaten Bekasi Sidak Pasar Sukatani

Info Daerah - Selasa, 30 Maret 2021 - 03:46 WIB
Komisi II DPRD Kabupaten Bekasi Sidak Pasar Sukatani
Komisi II DPRD Kabupaten Bekasi Sidak Pasar Sukatani ()
Penulis
|
Editor

INFODAERAH.COM, BEKASI – Rencana repitalisasi pasar Sukatani bakal dilaksanakan pada tahun 2015 lalu, hingga saat ini tak kunjung terealisasi. Menyikapi persoalan tersebut Komisi II DPRD Kabupaten Bekasi melakukan kunjungan lapangan.

Hadir dalam kunjungan, Ketua Komisi II Sunandar, SE, Wakil Ketua Nyumarno, Junawan, H. Danto, H.bSukarlinan. S.Kep, dan H. Mustakim Marzuki, S.Ag, M.Pd, Kepala Dinas Perdagangan dan Pasar Muchlis, Camat Sukatani, Imam Faturochman, ST, Msi. Kasie Trantib , Kasiepem, Kanit Binmas mewakili  Kapolsek Sukatani, perwakilan  Danramil 10 Sukatani dan Kepala Desa Sukadarma.

BACA JUGA;

Ketua Komisi II DPRD Kabupaten Bekasi Sunandar mengatakan prihatin atas kondisi pasar Sukatani.

Halaman:
1
2
3

Tinggalkan Komentar

Close Ads X