Heri Koswara Buka Puasa Bersama Simpul Relawan RiSol

Info Daerah - Senin, 10 Maret 2025 - 22:44 WIB
Heri Koswara Buka Puasa Bersama Simpul Relawan RiSol
Heri Koswara Buka Puasa Bersama Simpul Relawan RiSol (Info Daerah)
Penulis
|
Editor

INFODAERAH.COM, KOTA BEKASI — Ketua DPD PKS Kota Bekasi Heri Koswara bersama dengan jajaran tim pemenangan Heri-Sholihin mengadakan buka puasa bersama dengan 60 simpul Relawan Pemenganan Heri Sholihin dalam Pilkada 2024 lalu di Rumah Makan Joglo Kembar, Jatiasih.

Agenda buka puasa bersama dengan lebih dari 200 peserta yang merupakan ketua perwakilan relawan itu turut dihadiri juga oleh perwakilan partai pengusung. Ada Ketua Partai Amanat Nasional Kota Bekasi Fathur R. Duata, Ketua Hanura Kota Bekasi Abdul Wahab Joni, dan perwakilan Partai Solidaritas Indonesia Kota Bekasi Ranto.

Selanjutnya tampak Ketua Partai Persatuan Pembangunan Kota Bekasi yang juga merupakan Calon Wakil Wali Kota Bekasi pada Pilkada 2024 lalu Sholihin yang hadir sebelum acara meskipun tak membersamai acara ini.

Baca berita: Peringati HUT Kota Bekasi ke 28, DPRD Serukan Bangkit Bersama

Selain itu, tampak hadir juga Ketua DPRD Kota Bekasi Sardi Efendi bersama 10 Anggota DPRD asal Fraksi PKS Kota Bekasi lainnya.

Halaman:
1
2

Tinggalkan Komentar

PERUMDA TIRTA PATRIOT

Close Ads X